Liu Bolin asal Shandong, Cina menjadikan kamuflase
sebagai keahlian seninya. Seniman berusia 38 tahun ini membuat foto-foto
dirinya yang hampir menyatu dengan latar di sekitarnya. Liu tahan
berdiri berjam-jam selama ia dicat sama dengan latar ia berdiri, dari
bilik telepon umum sampai tembok yang hancur karena gempa. Pemerintah
menutup studio seni Liu pada 2005, dan sejak itu Liu membuat seri foto
"Bersembunyi di Kota" sebagai protes atas aksi pemerintah menghambat
seni dan kebebasan berekspresi. Bisakah Anda menemukan Liu di seri foto
ini? Mari kita lihat bersama foto-foto luar biasa dibawah ini....
Bisakah anda menemukan Liu Bolin pada foto dibawah ini ?
fantastic !!!
Apakah sobat melihat dia pada foto dibawah ini ???
SUMBER : RENUNGAN HARIAN CAHAYA BANGSA
ARTIKEL TERKAIT :
Galeri Foto
- Kumpulan Foto Animals Macro Yang Menakjubkan Part 2
- Kumpulan Foto Animals Macro Yang Menakjubkan
- Foto Extreme Manusia Dibakar Hidup-Hidup
- Foto-Foto Mengerikan Akibat Kecelakaan Extreme
- Foto-Foto Wanita Yang Mirip Boneka Barbie
- Kumpulan Foto Manusia Unik dan Aneh di Dunia
- Inilah Foto 25 Hewan Unik Dan Aneh Di Dunia
- Kumpulan Foto Lukisan Virtual 3D Yang Sangat Menakjubkan
- 10 Foto Pesepak Bola dengan Tendangan Terkencang
- Foto-Foto Meteor Yang Menghantam Rusia
- 5 Foto Tank Paling Canggih Di Dunia
- 10 Foto Putri Kerajaan Tercantik Di Dunia
- Mobil-Mobil Pengantin Teraneh di Dunia
- Inilah 10 Foto Berwarna Pertama di Dunia
- Foto-Foto Ular Terbesar di Dunia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar